Seleksi Pilmapres Teknik 2023/2024
Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (PILMAPRES) tahun 2023 tingkat Fakultas Teknik kembali digelar. seperti tahun lalu PILMAPRES tingkat Fakultas hadir sebagai salah satu rangkaian acara dari PILMAPRES
Cari tahu informasi melalui leaflet PMB
Temukan informasi seputar silabus dan kurikulum
Cari tahu informasi seputar kalender akademik
Temukan informasi seputar kegiatan praktikum prodi
Cari tahu informasi seputar praktir kerja nyata
Lakukan pengambilan matakuliah melalui KRS Online
Temukan informasi seputar pedoman skripsi dan tugas akhir
Alhamdulillah, Program Studi Teknik Elektro Universitas Muhammadiyah Surakarta saat ini tetap dan terus eksis sebagai salah satu Program Studi yang diminati di tengah-tengah pandemi Covid-19. Berbagai kegiatan positif berupa webinar dan perkuliahan secara daring tetap menjadi perhatian kami untuk terus meningkatkan kualitas dari program studi. Tidak terbatas dengan kegiatan belajar mengajar, mahasiswa Teknik Elektro juga giat berpartisipasi dalam berbagai ajang lomba dan meraih hasil yang memuaskan. Akhir kata, segenap sivitas akademika semoga senantiasa dalam lindungan Allah SWT, dan diberikan rizki serta kesehatan yang berkah bagi semuanya.
Program Studi Elektro berdiri pada tahun…… (silakan dilengkapi)
Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (PILMAPRES) tahun 2023 tingkat Fakultas Teknik kembali digelar. seperti tahun lalu PILMAPRES tingkat Fakultas hadir sebagai salah satu rangkaian acara dari PILMAPRES
Selamat menempuh ujian akhir semester genap 2022/2023 bagi mahasiswa teknik elektro universitas muhammadiyah surakarta. Ujian akan dilaksanakan pada tanggal 10 – 22 Juli 2023. Kerjakan
Kuliah umum adalah suatu proker dari departemen ilmu pengetahuan dan teknologi yang memberikan pengetahuan serta wawasan kepada mahasiswa dan juga dosen dari berbagai jurusan. Kuliah
Kabar baik untuk Mahasiswa Teknik Elektro angkatan 2020, 2021 dan 2022 yang ingin bergabung di Tim Asisten Laboratorium Teknik Elektro UMS, telah dibuka pendaftaran untuk
ELECTRO TECHNO RACE UMS COMPETITION X atau disingkat ELTRUMS X datang dengan tema “Inovasi teknologi penuh kreativitas, untuk menghasilkan bangsa yang berkualitas”✨ Pada kesempatan kali
Pada gelaran Kontes Robot Indonesia 2023 yang diadakan pada 21-26 Juni 2023 di Universitas Semarang, tim Megalodon UMS yang mengikuti Kontes Robot SAR Indonesia (KRSRI)